Pemkal Argodadi Gelar Rakor Bersama Bamuskal
Argodadi 06 Januari 2022 08:30:46 WIB
KabArgodadi - Pemerintah Kalurahan Argodadi menggelar rapat koordinasi bersama Bamuskal Argodadi, Rabu (5/1/2022). Bertempat di gedung serba guna Kalurahan Argodadi, rakor dihadiri oleh Lurah, Pamong, dan Bamuskal Kalurahan Argodadi.
Lurah Argodadi, Prayitno, dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Pamong dan Bamuskal Argodadi yang hadir mengikuti rakor ini. Ia mengajak kepada seluruh pamong dan Bamuskal untuk selalu bersinergi dalam membangun Kalurahan Argodadi. Ia berharap, rakor pertama di tahun 2022 menjadi awal untuk menjalani tahun 2022 yang lebih baik lagi dibanding tahun lalu.
Ketua Bamuskal, Semidi Martha, S.Pd., menyampaikan apresiasi atas terselenggaranya rakor hari ini. Ia menegaskan, Bamuskal sebagai mitra Pemerintah Kalurahan akan selalu bekerjasama untuk kemajuan Kalurahan Argodadi.
Komentar atas Pemkal Argodadi Gelar Rakor Bersama Bamuskal
Formulir Penulisan Komentar
Peta Wilayah
Tautan Instansi Daerah
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Cegah PTM dan Perkuat Literasi Digital, KKN-T UAA Kelompok 3 Resmi Mengabdi di Dukuh Sumberan
- Universitas Alma Ata Terjunkan Mahasiswa KKNT Periode 1 Tahun 2026 di Kalurahan Argodadi
- Kalurahan Argodadi Bekerjasama Dengan BRTPD Pundong Menangani Warga Disabilitas
- KSB Trengginas Menyalurkan Bantuan Warga Terdampak Pohon Tumbang
- Hujan Deras dan Angin Kencang Menghantam Wilayah Argodadi
- Jatuh Tempo Pembayaran SPPT PBB 2026 Pada Bulan Agustus
- Merangkul Semua : Kalurahan Argodadi Mengadakan Skrining Kesehatan Difabel
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License














