Kabar Desa

  • Giat Masyarakat di Beberapa Dusun di Wilayah Desa Argodadi

    27 Januari 2018 10:57:47 WIB Administrator
    Giat Masyarakat di Beberapa Dusun di Wilayah Desa Argodadi
    KabArgodadi. Kamis dan Jum’at (26-27/01/2018) malam di beberapa dusun banyak kegiatan dilakukan warga masyarakat seperti arisan dan pertemuan rutin yang lainnya. Kegiatan rutin tersebut yaitu Yasinan di Dusun Kadibeso peserta yang hadir 45 orang, Yasinan di Dusun Sukoharjo pada hari Kamis malam, ..selengkapnya

  • Angin Kencang Menyebabkan Pohon Tumbang dan Kabel Listrik Terputus

    19 Januari 2018 23:53:34 WIB Administrator
    Angin Kencang Menyebabkan Pohon Tumbang dan Kabel Listrik Terputus
    KabArgodadi. Jum'at (19/01/2018) siang angin kencang terjadi di wilayah Desa Argodadi.    Kejadian angin di wilayah Argodadi berdampak pada pohon tumbang yang terjadi di Dusun Kadibeso dan Dusun Cawan. Di Dusun Kadibeso kejadian pohon tumbang menimpa kandang sapi dan mengakibatkan atap kandang ..selengkapnya

  • Merti kali Konteng Dusun Sungapan

    10 Desember 2017 18:31:34 WIB Administrator
    Merti kali Konteng Dusun Sungapan
    KabArgodadi. Minggu (10/12) Dusun Sungapan mengadakan “Merti Kali Konteng” dengan tema “Wayuh Bareng-Bareng Podo Nglestarekaken Budoyo Ngayogya Hadiningrat Kanthi Merti Kali Konteng”. Merti kali Konteng ini bertujuan untuk melestarikan alam terutama ekosistem sungai. Turut hadir ..selengkapnya

  • Warga Dusun Bakal dan Dusun Dumpuh Melaksanakan Nawala Camat Sedayu

    03 Desember 2017 11:13:12 WIB Administrator
    Warga Dusun Bakal dan Dusun Dumpuh Melaksanakan Nawala Camat Sedayu
    KabArgodadi. Minggu (03/12/2017) warga Dusun Bakal dan Dusun Dumpuh juga duaun-dusun lainnya secara serentak mengadakan kerja bakti rampas-rampas tumbuhan yang mengganggu dan tumbuh di bahu jalan juga dahan pohon yang mengganggu jaringan listrik.    Kegiatan ini sejalan dengan Nawala Camat ..selengkapnya

  • Antisipasi Warga Dusun Ngepek Untuk Menghadapi Musim Penghujan

    28 November 2017 09:42:52 WIB Administrator
    Antisipasi Warga Dusun Ngepek Untuk Menghadapi Musim Penghujan
    KabArgodadi. Minggu (26/11/2017) warga Dusun Ngepek melaksanakan kerja bakti untuk mengantisipasi bencana, karena sudah masuk musim penghujan. Dalam kegiatan kerja bakti tersebut sasaran utama yang dibersihkan adalah pohon-pohon yang bersinggungan langsung dengan jaringan listrik PLN. Pengalaman sebelumnya, ..selengkapnya

  • Pemilihan RT 087 Dusun Kadibeso Secara Demokratis

    27 November 2017 11:14:24 WIB Administrator
    Pemilihan RT 087 Dusun Kadibeso Secara Demokratis
    KabArgodadi. Kadibeso (26/11) menyelenggarakan pemilihan ketua RT 087, karena masa jabatan  Bapak Sugiyanto (ketua RT 087) telah berakhir. Dalam penentuan calon ketua RT 087 yang baru ditentukan dengan mengambil usia warga yang masih produktif  dari semua jumlah Kartu Keluarga (KK). Dari semua ..selengkapnya

  • Camat, Lurah, dan Warga Bahu-Membahu Memberantas Tanaman Liar di Dusun Bakal Pokok

    21 November 2017 10:43:55 WIB Administrator
    Camat, Lurah, dan Warga Bahu-Membahu Memberantas Tanaman Liar di Dusun Bakal Pokok
    KabArgodadi. Minggu  (19/11/2017) Dusun Bakal mengadakan kerja bakti untuk membersihkan tumbuhan liar dan tumbuhan yang sengaja ditanami yang ada di bahu jalan. Kerja bakti ini dilakukan oleh warga masyarakat yang juga bekerjasama dengan Camat Kecamatan Sedayu beserta Muspika, Mantri Tani, Bapak ..selengkapnya

  • Dusun Brongkol Gotong Royong Mengantisipasi Bencana

    20 November 2017 13:27:34 WIB Administrator
    Dusun Brongkol Gotong Royong Mengantisipasi Bencana
    KabArgodadi. Minggu (19/11). Dusun Brongkol mengadakan kegiatan gotong royong massal untuk mengantisipasi bencana alam saat musim penghujan.  Bapak-bapak dan Ibu-ibu saling bekerjasama, bapak-bapak merampas-rampas ranting pohon yang menjulang ke jalan dan mengganggu kabel listri,sedangkan ibu-ibu ..selengkapnya